Warga Cepokokuning Batang Rayakan Syawal Dengan Getuk Raksaksa Setinggi 2 Meter
Batang, infobatang.com – Sejumlah warga di Batang merayakan momen Syawalan dengan menggelar festival gunungan. Uniknya gunungan berupa getuk raksasa setinggi dua meter dan berat mencapai dua kwintal di Desa Cempokokuning, Kabupaten Batang, Minggu (30/4/23). Getuk Raksaksa dengan bahan baku singkong itu tersebut diarak menuju Agro Ceko Park yang merupakan ikon rintisan wisata Desa Cepokokuning.Bumdes Cempaka Mulia dan Pemdes…