Polres Batang Gencarkan Patroli BLP Demi Kondusifitas Mudik lebaran

INFOBATANG.COM, BATANG – Tidak hanya fokus pada pengaturan arus kendaraan, Polres Batang, Polda Jawa Tengah, memperhatikan stabilitas Keamanan dan Ketertiban Masyarakat (Kamtibmas) di wilayahnya menjelang momen mudik Lebaran. Dalam upaya menjaga Kamtibmas tersebut, Polres Batang menggiatkan patroli BLP (Blue Light Patrol), sebuah langkah proaktif untuk mengidentifikasi dan mengatasi potensi kerawanan. Kapolres Batang, AKBP Nur Cahyo…

Read More

Damkar Terjunkan Robot Pengurai Kebakaran untuk Padamkan Gudang Amunisi TNI

INFOBATANG.COM, BOGOR – Dinas Penanggulangan Pemadam Kebakaran dan Penyelamat (Dinas Gulkarmat) DKI Jakarta telah aktif terlibat dalam upaya pemadaman kebakaran yang melanda gudang amunisi Artileri Medan (Armed) di Desa Ciangsana, Gunung Putri, Bogor, Jawa Barat pada Minggu (31/3/2024) sekitar pukul 02.00 WIB. Menyikapi permintaan Panglima TNI Jenderal Agus Subiyanto, Dinas Gulkarmat DKI Jakarta mengirimkan tim…

Read More

Spentibah Bangun Jiwa Kepemimpinan Siswa Lewat Eduwisata di waykambang

INFOBATANG.COM, BATANG – Dalam upaya mengasah jiwa kepemimpinan para calon anggota OSIS, SMP N 3 Subah (Spentibah) mengadakan eduwisata di Obyek Wisata Waykambang, Kecamatan Blado, Kabupaten Batang, Sabtu (9/3/24). Eduwisata menjadi langkah inovatif bagi sejumlah 34 peserta didik yang terlibat untuk memperoleh pengalaman berharga yang akan membentuk mereka menjadi pemimpin yang berkarakter. Pembina OSIS SMP…

Read More

Dorong Kreativitas Siswa, Kepala Sekolah Smantang Beri Apresiasi Infobatang GTS

INFOBATANG.COM, BATANG – Dalam rangka memberikan wawasan mendalam tentang konten kreasi, Info Batang Goes To School kembali hadir di SMA Negeri 1 Batang (SMANTANG) dengan mengusung tema Jadi Konten Kreator Asik yang Berani Bermimpi di Aula SMA Negeri 1 Batang dan dihadiri oleh seluruh anggota Jurnalistik, perwakilan ekskul, dan organisasi siswa SMANTANG. Kepala SMA N…

Read More

SMA N 2 Batang Menggali Potensi Siswa Melalui Classmeet

INFOBATANG.COM, BATANG – Gelaran Smanda School Games (SSG) kembali menghidupkan semangat para siswa di SMA Negeri 2 BATANG, menjadi bagian tak terpisahkan dari perhelatan classmeet tahunan. Selain sebagai panggung kompetisi olahraga, SSG juga berperan sebagai wahana bagi pengembangan bakat, pererat persaudaraan, dan pembangunan hubungan kekeluargaan di antara angkatan. Kegiatan ini berlangsung mulai tanggal 5 hingga…

Read More

CABOR KARATE DALAM POPDA BATANG BANYAK DIMINATI

INFOBATANG.COM, BATANG– Cabang Olahraga (Cabor) Karate tahun ini banyak peminat. Regenerasi yang baik dari 4 perguruan masuk ke dalam Federasi Olahraga Karate Indonesia (Forki) Kabupaten Batang jadikan gelaran Pekan Olahraga Pelajar Daerah (Popda) makin meriah atlet yang berpartisipasi. Koordinator penyelenggara Cabor Karate Kukuh Prayoga mengatakan, adanya peningkatan partisipasi atlet karate di gelaran Popda, karena bagusnya…

Read More

Dandim 0736/Batang Pimpin Upacara Purna Tugas Dan Serah Terima Jabatan Danramil

INFOBATANG.COM, BATANG – Dandim 0736/Batang Letkol Inf. Ahmad Alam Budiman memimpin upacara pelepasan purna tugas dan serah terima jabatan Danramil 0736/Batang di Aula Makodim, Selasa (14/11/2023). Dandim 0736/Batang Letkol Inf. Ahmad Alam Budiman mengatakan bahwa acara serah terima jabatan Perwira dan tradisi wisuda Purnawira Kodim 0736/Batang dan mengucapkan selamat kepada kepada para perwira yang telah…

Read More

Truk Bermuatan Udang Terguling di Kandeman, Warga Sekitar Bantu Evakuasi

BATANG, INFOBATANG.COM – Sebuah truk yang mengangkut udang terguling pada Kamis pagi (26/10/23). Kecelakaan tunggal tersebut terjadi di jalur pantura depan PUSKESMAS Kandeman. Berdasarkan informasi yang dihimpun, diduga kejadian tersebut berawal dari truk yang datang dari arah timur. Secara bersamaan, muncul sebuah mobil yang hendak menyebrang. Sopir truk bermaksud menghindari mobil tersebut. Namun truk malah…

Read More

Bentuk Karakter Pemimpin Masa Depan, SMA N 1 Subah Sukses Gelar LDK OSIS

INFOBATANG.COM, BATANG – Dalam upaya melatih dan membentuk karakter siswa, OSIS SMA N 1 Subah telah mengadakan Latihan Dasar Kepemimpinan (LDK) yang berlangsung selama tiga hari di Objek Wisata Pagilaran, Kecamatan Blado, Kabupaten Batang (20-22/10/23). LDK OSIS SMA Subah tahun ini diikuti oleh 41 peserta didik. Mereka dibimbing oleh para pembina, pengurus OSIS, Personel Kodim…

Read More