Aksi Sosial, PPI Batang Sambangi Panti Asuhan dan Bagikan Makanan untuk Warga

INFOBATANG.COM, BATANG – Sebagai wujud rasa kepedulian sosial, Purna Paskibraka Indonesia (PPI) Kabupaten Batang mengadakan kegiatan pengabdian masyarakat dengan mengunjungi Panti Asuhan Putri Aisyiyah serta berbagi makanan kepada warga sekitar. Kegiatan yang berlangsung di kawasan Jalan Yos Sudarso dan Pasar Batang ini Kegiatan ini menjadi inspirasi bagi generasi muda lainnya untuk berkontribusi positif kepada masyarakat….

Read More

Satbrimob Polda Jateng Bantu Logistik Makanan Korban Gempa Batang

INFOBATANG.COM, BATANG – Pasca gempa bumi berkekuatan Magnitudo 4,6 yang mengguncang Kabupaten Batang, Batalyon B Satbrimob Polda Jateng bergerak cepat dengan menerjunkan personel untuk membantu para korban melalui posko tanggap bencana. Kepala Tim Batalyon B Satbrimob Polda Jateng, Ipda Sugiyono menjelaskan bahwa pihaknya telah mengirimkan dua tim SAR dan dapur lapangan dengan total 30 personel….

Read More